Personel Koramil 0824/01 Patrang Bersama Aparat Terkait, Amankan Ibadah Tahun Baru Gereja Gestmani

    Personel Koramil 0824/01 Patrang Bersama Aparat Terkait, Amankan Ibadah Tahun Baru Gereja Gestmani

    JEMBER – Bertempat di Gereja Gestmani Jl PB Sudirman Jember pada Rabu 01.01/2025 dilaksanakan ibadah Tahun Baru dengan jemaat berjumlah sekitar 70 orang dipimpin pendeta Rosalyn.M.

    Ibadah tersebut mendapatkan pengamanan dari personel Polres Jember dan Koramil 0824/01 Patrang serta Satpol PP Kecamatan Patrang, dalam memberikan rasa aman kepada umat yang menjalankan ibadah.

    Danramil 0824/01 Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono dalam wawancaranya menyatakan, bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari pengamanan Natal dan Tahun Baru, yang kita laksanakan setiap ada kegiatan ibadah, hal ini dalam memberikan rasa aman bagi jemaat yang melaksanakan ibadah, sehingga ibadah berjalan dengan khidmat.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam konfirmasinya membenarkan masih berjalannya pengamanan ibadah umat Kristiani, oleh personel jajarannya berkolaborasi dengan aparat keamanan terkait dalam memebrikan rasa aman umat Kristiani yang menjalankan Ibadahnya. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/14 Panti Bersama Aparat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kadiv Humas: Taruna Akpol Harus Jadi Agen Cooling System Sebagai Pengemban  Fungsi Kehumasan
    Bareskrim Polri Sita Hotel Aruss Semarang, Terungkap Dibangun dengan Dana Hasil Pencucian Uang Perjudian Online
    Dandim 1715/Yahukimo dan Kapolres Yahukimo Musnahkan Minuman Keras Hasil Patroli Gabungan TNI-POLRI di Yahukimo pada Tahun Baru 2025
    Dandim 0824/Jember dan Kapolres Terima Penghargaan atas Peran Aktif dalam Sukseskan Pemilu dam Pilkada 2024
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Lakukan Pengamanan Malam Pergantian Tahun
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Personel Koramil 0824/01 Patrang Pengamanan Arus Balik Bersama Aparat Terkait di Stasiun Kereta Api Jember
    Pasiter Kodim 0824/Jember Tutup Persami Pramuka SWK
    Antisipasi Banjir dan Tingkatkan Produksi Pertanian, Warga Bersama Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Lakukan Normalisasi Saluran Irigasi
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Dandim 0824/Jember Tinjau Pengerjaan Rutilahu, Terima Kasih Pelaksanaan Telah Berjalan Dengan Baik
    Pengerjaan jembatan Pasukan TMMD ke 117 Kodim 0824/Jember, Selesaikan Kancingan Pondasi Kiri Kanan 
    Kodim 0824/Jember Gelar Latorsarter, Mantapkan Kemampuan Dasar Teritorial Apwil
    Dandim 0824/Jember Ikuti Bimtek Secara Virtual oleh Irdam V/Brw
    Tahapan Pengundian Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jember, Polres Jember Lakukan Pengamanan Ketat

    Ikuti Kami