Terlacak Melalui IME : Polsek Sumberjambe Bekuk Pelaku Pencurian Hp

    Terlacak Melalui IME : Polsek Sumberjambe Bekuk Pelaku Pencurian Hp

    Jember-Unit reskrim polsek sumberjambe polres jember, berhasil mengamankan  pelaku Pencurian handphone, kamis (14/04/2022).

    Pelaku ber inisial BN(34) merupakan warga dusun sumber kokap desa Jambe arum kecamatan sumber jambe, Kabupaten jember. 

    Kapolsek sumber jambe, AKP Istiono SH, MM mengatakan, penangkapan pelaku setelah adanya laporan korban sdr Desi. Dimana pada rabu (16/03/2022) lalu korban kehilangan handpone di rumahnya.

    Setelah dilakukan penyelidikan dan cek pos, dari  nomor IMEI yang dilakukan oleh polisi, petugas mendapat data valid keberadaan handphone tersebut, polisi langsung terjun Ke lokasi tempat keberadaan handphone tersebut. 

    Keberadaan handphone ada di kediaman pelaku dan handphone itu sedang digunakan BN, setelah di dilakukan interogasi singkat dan diminta menunjukkan kwitansi pembelian serta DUS BOX hape tersebut sebagai bukti kepemilikan yang sah pelaku tidak bisa menunjukkan serta mengakui telah mengambil dan menguasai hp milik korban.Petugas  kami  langsung mengamankan BN beserta barang bukti satu unit handphone merek Oppo A71 milik korban yang sebelumnya dilaporkan. 

    Saat ini BN kita amankan di Polsek sumber jambe beserta barang bukti untuk disidik lebih lanjut dan mempertanggungjawabkan perbuatannya.(AR - Humas polres jember)

    Polres Jember Kapolres Jember Polsek Sumberjambe Hery Purnomo pencuri hp
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/04 Sukowono Kawal Pendistribusian...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Babinsa Sempusari Koramil 0824/12 Kaliwates Komsos dengan Pengurus Gereja, Bahas Rencana Pengamanan Nataru
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Babinsa Cakru Koramil 0824/18 Kencong Hadiri Musdes Pemutakhiran Data SDGs Tahun 2024
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Ziarah Hari Juang Kartika Ke 79 dan HUT Ke 76 Kodam V/Brw di TMP Patrang di Pimpin Karumkit TK III Baladhika Husada Jember
    Dandim 0824/Jember Tinjau Pengerjaan Rutilahu, Terima Kasih Pelaksanaan Telah Berjalan Dengan Baik
    Pengerjaan jembatan Pasukan TMMD ke 117 Kodim 0824/Jember, Selesaikan Kancingan Pondasi Kiri Kanan 
    Kodim 0824/Jember Gelar Latorsarter, Mantapkan Kemampuan Dasar Teritorial Apwil
    Dandim 0824/Jember Ikuti Bimtek Secara Virtual oleh Irdam V/Brw
    Tahapan Pengundian Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jember, Polres Jember Lakukan Pengamanan Ketat

    Ikuti Kami